Jaga Kamtibmas di Pulau Sailus, Bhabinkamtibmas Liukang Tangaya Tingkatkan Silaturahmi ke Tokoh Masyarakat

    Jaga Kamtibmas di Pulau Sailus, Bhabinkamtibmas Liukang Tangaya Tingkatkan Silaturahmi ke Tokoh Masyarakat
    Jaga Kamtibmas di Pulau Sailus, Bhabinkamtibmas Liukang Tangaya Tingkatkan Silaturahmi ke Tokoh Masyarakat

    LIUJANG TANGAYA-  Bhabinkamtibmas Bripka Amrullah mengingatkan kepada aparat desa dan tokoh masyarakat.

    Untuk menjaga dan memelihara Kamtibmas di wilayah Desa Sailus agar tetap aman dan kondusif Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Polres Pangkep Bripka Amrullah lakukan kegiatan sambang sekaligus silaturahmi di Kantor Desa Sailus, Kecamatan Liukang Tangaya, Kabupaten Pangkep.  

    Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya polres Pangkep Bripka Amrullah menyampaikan kepada sekdes dan Staf Desa untuk tetap menyampaikan ke pada masyarakat agar selalu waspada terhadap segala bentuk gangguan kamtibmas menjelang hari kemerdekaan RI yg ke 78.

    Di tempat terpisah, Kapolsek Liukang Tangaya AKP NOMPO SH menegaskan Kegiatan ini merupakan langkah dan upaya Polri dalam menjalin kemitraan dengan semua potensi masyarakat dan Bhabinkamtibmas sebagai basis deteksi dini untuk mewujudkan situasi kamtibmas yang kondusif.( Herman Djide)

    pangkep sulsel
    HermanDjide

    HermanDjide

    Artikel Sebelumnya

    Obyek Vital Dan Pemukiman Warga Jadi Sasaran...

    Artikel Berikutnya

    Gelar Sertijab Kapolsek Bungoro Andi Alamsyah,...

    Komentar

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kapolri dan Menteri P2MI Bersinergi Lindungi Pekerja Migran Indonesia
    Jenderal TNI (Purn) Dudung Abdurachman: SMSI Harus Tetap Solid dan Bergerak Maju
    Hendri Kampai: Mengabdi untuk Bangsa, Bukan untuk Diri Sendiri, Cerita di Balik Amanah Jabatan
    Hendri Kampai: Pemimpin Korup Itu Mengkorupsi Janjinya Sendiri
    KPK dan Polri Tingkatkan Sinergi untuk Pemberantasan Korupsi

    Ikuti Kami